Pada permainan Angry Birds, setiap burung mempunyai kemampuan serta kekuatan yang berbeda yang dijelaskan secara rinci dalam bagian berikut.
Julukan: Default bird, Main bird, Cardinal bird, Wood bird
Kekuatan: Biasa-Lemah
Ukuran: Kecil
Pertama muncul: Dari awal permainan
Ciri khas: Tekan layar saat terbang untuk mengeluarkan suara “caw caw”
2. Burung Biru
Julukan: Glass jaw, Tripple bird
Kekuatan: Membelah diri-Lemah
Ukuran: Sangat kecil
Pertama muncul: Theme 1, level 10
Ciri khas: Tekan layar saat terbang untuk membagi diri menjadi tiga burung biru
Julukan: Speedy bird, Maching birds, Dasher bird
Kekuatan: Ngebut cepat-Biasa
Ukuran: Sedang
Pertama muncul: Theme1, Level 16
Ciri khas: Tekan layar saat terbang untuk ngebut dengan jalur lurus
4. Burung Hitam
Julukan: Kamikaze bird, Suicide bird, Time Bomb bird
Kekuatan: Meledak-Kuat
Ukuran: Besar
Pertama muncul: Theme 1, level 5
Ciri khas: Tekan layar saat terbang untuk meledakan diri atau tunggu hingga meledak sendiri
5. Burung Putih
Julukan: Egg beater, Flying chicken, Angry bomber
Kekuatan: Bom-Lemah
Ukuran: Besar
Pertama muncul: Theme 2, level 14
Ciri khas: Tekan layyar saat terbang untuk menjatuhkan telur bom. Ia akan terbang miring ke atas sesudah melepaskan telur bom
6. Burung Hijau
Julukan: Boomerang bird, Toucan bird, Para beak, Back stabber
Kekuatan: Berputar balik-Biasa
Ukuran: Sedang
Pertama muncul: Theme 6, level 5
Ciri khas: Tekan layar saat terbang untuk kembali dengan kecepatan dan putaran yang lebih cepat
7. Burung Merah Raksasa
Julukan: Big Brother bird, Very Angry bird
Kekuatan: Normal-Sangat kuat
Ukuran: Sangat besar
Pertama muncul: Theme 9, level 1
Ciri khas: Tekan layar pada saat terbang untuk mengeluarkan suara “caw caw”
0 komentar:
Posting Komentar